KajianIslamTemanggung
21.7K subscribers
2.13K photos
124 videos
9 files
11.1K links
📚 Penuhi dunia dengan ilmu dan amal

📧 Email: [email protected]

Tim Admin KIT (dibawah bimbingan Asatidzah Temanggung)

📲 Kritik, saran atau pertanyaan,
Ikhwan 085228006512
Akhwat 081252380939
Download Telegram
════════════════════

🍃 PETUAH ULAMA 🍃

════════════════════

💯💦 INILAH TEMAN SEJATIMU

💬
Syaikh Abdul Aziz bin Baaz rahimahullah ta'ala mengatakan,

Saudaramu adalah orang yang menasihatimu, mengingatkanmu, dan memperingatkanmu. Dan bukan saudaramu apabila ia lupa terhadapmu, berpaling darimu, dan berbasa basi kepadamu ( tidak mau menasihati),

Akan tetapi saudaramu yang sebenarnya adalah ia yang mau menasihatimu, menegurmu, dan mengajakmu kepada ALLAH, menjelaskan kepadamu jalan keselamatan sampai kamu berjalan di atasnya, dan ia mau mengingatkankanmu dari jalan kebinasaan serta menjelaskan kepadamu efek buruknya, sampai engkau mau menjauhinya.

Majmu' fatwa wa maqaalaat mutanawwi'ah 21/14

ويقول الشيخ عبدالعزيز ابن باز-رحمه الله :

" فأخوك مَن نصحك وذكّرك ونبّهك وليس أخوك مَن غفل عنك وأعرض عنك وجاملك ولكن أخاك في الحقيقة هو الذي ينصحك والذي يعظك ويذكرك،يدعوك إلى الله يبيّن لك طريق النجاة حتى تسلكه ويحذرك من طريق الهلاك ويبين لك سوء عاقبته حتى تجتنبه. "

[مجموع فتاوى ومقالات متنوعة (٢١/١٤)]

#petuah_ulama #binbaz #sahabat #sejati

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
════════════════════

🔬 FAEDAH ILMIAH 🔬

════════════════════

🌏📚🧭 KEMULIAAN ZAMAN PARA SHAHABAT

💬 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan,

« وَالصـــــــحابة رضيّ الله عنّــهمّ گَــــــــــانوا أَقَــلَ فِتَنًــا مِنّ سَــــائـِر مِنّ بَعــدَهم ، فَإِنَّه گُلمـــا تَأخر العَصـر عَنّ النبوةَ گثُر التَفــرقَ وَالخِِلاف ».

"Para shahabat (zaman) mereka adalah yang paling sedikit fitnahnya daripada generasi-generasi lain setelah mereka. Karena semakin jauh suatu zaman dari masa kenabian, maka semakin banyak perpecahan dan perselisihan."

Manahij an Nubuwwah 6/231

#faedahilmiah #zaman #sahabat #keutamaan

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
👣🎖️☝🏼KEBAIKAN ADA BERSAMA PARA SHAHABAT

🎙️ Imam Ahmad, Imam Ahlus Sunnah rahimahullah berkata,

"الصحابة حبهم سُنة والدعاء لهم قُربة
والإقتداء بهم وسيلة والأخذ بآثارهم فضيلة."

"Para sahabat, mencintai mereka adalah sunnah, mendoakan kebaikan bagi mereka adalah pendekatan (diri kepada Allah), meneladani mereka adalah wasilah (menuju kebaikan), dan mengikuti jejak mereka adalah suatu keutamaan."

📖 As-Sunnah karya Imam Ahmad 77-78.

#kebaikan #ada #bersama #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
👍🏼👣📜 KEUTAMAAN MENELADANI PARA SHAHABAT

🎙️ Syaikhul Islam rahimahullah menyatakan,

"ﻣﺸﺎﺑﻬﺔُ ﺍﻟﺼﺤﺎﺑﺔ ﻭﺍﻟﺘﺎﺑﻌﻴﻦ ﺗَﺰِﻳﺪُ ﺍﻟﻌﻘﻞَ ﻭﺍﻟﺪﻳﻦ ﻭﺍﻟﺨﻠﻖ!."

"(Upaya) untuk menyerupai shahabat dan tabi'in akan menambah kecerdasan, agama dan akhlak mulia."

📓 Iqtidha' ash-Shirath al-Mustaqim (1/527).

#keutamaan #meneladani #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
📢💥🔭 APA JADINYA ANDAIKAN SHAHABAT MELIHAT KITA?!

🔊 Mu'awiyah bin Quroh rahimahullah mengatakan,

‏أدركت سبعين من الصحابة لو خرجوا فيكم اليوم
‏ما عرفوا شيئا مما أنتم فيه إلا الأذان

"Aku menjumpai tujuh puluh shahabat seandainya mereka keluar menemui kalian pada hari ini, niscaya mereka tidak akan mengetahui identitas kalian (sebagai kaum muslimin) melainkan dari adzan saja."

📚 Siyar a'lamin Nubala 5/154.

#andaikan #sahabat #melihat #kita

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🔎✍🏻📜 METODE PENGAJARAN APLIKATIF PARA SHAHABAT

🔊 Zaid Ibnu Tsabit radhiallahu anhu berkata,

إني لآكل الطِّحال، وما بي إليه حاجة، إلا ليعلم أهلي أنه لا بأس به.

"Sungguh aku pernah memakan limpa padahal aku tidak membutuhkannya. Hanya saja agar keluargaku tahu bahwa memakan limpa itu tidak mengapa (halal)."

📚 Al-Amali fi Atsaris Shohabah lil Abdirozzaq 12.

#metode #pengajaran #aplikatif #para #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
💦🤲💯 KONDISI SHAHABAT MENJELANG KEMATIANNYA

دخل عثمان بن عفان رضي الله عنه، على عبدالله بن مسعود رضي الله عنه، وهو مريض يعوده، فقال:

💬 Utsman bin Affan radhiyallahu 'anhu datang menjenguk Abdullah bin Mas'ud radhiyallahu'anhu yang sedang sakit. Kemudian beliau bertanya kepadanya,

كيف تجدك؟

“ Bagaimana keadaanmu?”

Maka beliau (Abdullah bin Mas'ud radhiyallahu 'anhu) menjawab,

مردود إلى مولاي الحق

“ Aku akan dikembalikan menuju Rabbku Yang Maha Benar.”

Lantas Utsman bin Affan radhiyallahu'anhu mendoakan,

يرحمك الله

“ Semoga ALLAH subhanahu wata'ala mengasihimu.”

✍️ Tarikhul Madinah 3/1051 dengan sanad yang shahih

#kisah #sahabat #menjelang #ajal

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🔥💦 SHAHABAT PUN TIDAK SOMBONG UNTUK BELAJAR ILMU AGAMA

📚 Shahabat yang bernama Hakim bin Hizam merupakan tokoh Quraisy.

Meskipun demikian, beliau tetap menimba ilmu kepada Muadz bin Jabal radhiyallahu 'anhu. Padahal, Hakim bin Hizam 50 tahun lebih tua daripada Muadz!

Maka ada yang berkata kepadanya,

‏أنت تتعلم على يد هذا الغلام ؟!

"Anda akan belajar kepada anak kecil (yang bernama Muadz) ini?"

Maka Hakim menjawab,

إنما أهلكنــا التكبــر!

'Sungguh, tiada lain yang membinasakan kita adalah kesombongan (keengganan untuk belajar ilmu agama)."

✍️ Al-Adab Asy-Syar'iyyah karya Ibnu Muflih (2/215)

#faedah #kisah #sahabat #ilmu #sombong

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••
✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
💥🔎🌏 PERBEDAAN JAUH DALAM MENYIKAPI DUNIA

🔊 Ibrahim At-Taimi rahimahullah berkata,

كم بينكم وبين القوم، أقبلت عليهم الدنيا فهربوا منها، وأدبرت عنكم فاتبعتموها.

"Begitu jauh (perbedaan) antara kalian dengan kaum tersebut (para sahabat), ketika dunia datang kepada mereka, mereka pun lari darinya. Namun ketika (dunia) berpaling dari kalian, justru kalianlah yang mengejarnya."

📚 Az-Zuhd karya Ibnu Mubarak 551.

#perbedaan #jauh #dalam #menyikapi #dunia #antara #kita #dan #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🏘️📖 PENGHORMATAN PARA SHAHABAT TERHADAP AL-QUR'AN

📜Dari Al-Hasan bin Ali radhiyallahu'anhuma beliau berkata,

“إنَّ مَن كانَ قبلَكم رأَوا القرآنَ رسائِلَ مِن ربِّهم فكانُوا يتَدَبَّرُونَها بِاللَّيلِ ويتَفقَّدونَها في النَّهارِ.”

“Sungguh generasi sebelum kalian memandang bahwa al-Qur'an adalah amanah dari Rabb kalian. Sehingga mereka pun menghayati makna-maknanya pada malam hari dan mencari (mempelajarinya) pada siang hari.”

📚 At-tibyan karya An-nawawi 54.

#penghormatan #para #sahabat #terhadap #alquran

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
📢📜👉🏼 INI YANG DILAKUKAN IBNU UMAR PADA HARI IDUL FITRI

"يرجع إلى بيته بعد صلاة الفجر فيغتسل غسله من الجنابة ويلبس أحسن ثيابه ويتطيب بأطيب ما عنده ثم يخرج حتى يأتي المصلى فيجلس فيه حتى يجيء الإمام فإذا جاء الإمام صلى معه ثم يرجع فيدخل مسجد النبي ﷺ فيصلي فيه ركعتين ثم يأتي بيته."

"Ibnu Umar kembali kerumahnya setelah menunaikan shalat Shubuh kemudian beliau mandi sebagaimana mandi janabahnya lalu memakai baju yang paling bagus dan memakai parfum beliau yang paling wangi. Kemudian beliau berangkat ke musholla (tempat pelaksanaan shalat) lalu duduk sampai Imam datang. Apabila Imam telah datang beliau shalat Id bersamanya lalu pulang dan masuk ke masjid Nabi ﷺ lantas shalat dua rakaat dan beliau pun pulang ke rumahnya."

📚 Musnadul Harits 3/95 (1415).

#dilakukan #sahabat #ibnu #umar #pada #hari #raya #idul #fitri

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
👣👍🏼⚔️ MEREKA LEBIH DALAM SEGALA HAL

🎙️ Imam asy-Syafi'i rahimahullah menyatakan,

"هم فوقنا في كل علم وعقل ودين وفضل وكل سبب ينال به علم أو يدرك به هدى."

"Mereka (para shahabat dan generasi awal setelahnya) di atas kita dalam setiap ilmu, akal (pendapat), agama dan keutamaan.
Di atas kita dalam setiap sebab yang dengannya akan diraih ilmu dan hidayah."

🗃️ Majmu'al-Fatawa 4/185.

#mereka #sahabat #lebih #segala #hal

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
👋🏽🛋️👣 KEINGINAN MULIA SHAHABAT ALI

🎙️ Ali bin Abi Thalib radhiyallahu anhu berkata,

"إني لأرجو أن أكون أنا وعثمان وطلحة والزبير ممن قال الله تعالى: {ونَزَعۡنَا مَا فی صُدُورِهِم مِّن غِلٍّ إِخۡوَ ٰ⁠نًا عَلَىٰ سُرُرࣲ مُّتَقَـٰبِلِینَ}."

"Sesungguhnya aku sangat berharap agar aku, Utsman, Tholhah dan az-Zubair menjadi bagian dari orang yang telah Allah katakan dalam firman-Nya,

'{ونَزَعۡنَا مَا فی صُدُورِهِم مِّن غِلٍّ إِخۡوَ ٰ⁠نًا عَلَىٰ سُرُرࣲ مُّتَقَـٰبِلِینَ}.'

'Dan Kami lenyapkan segala rasa dendam yang ada dalam hati mereka, mereka merasa bersaudara, duduk berhadap-hadapan di atas dipan-dipan.'

📓 Fadhoilus Shohabah Li Ahmad 1057.

#keinginan #sahabat #mulia #ali

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🤲🏽👣🛡️ DI ANTARA DOA SHAHABAT UMAR

"اللهم توفني مع الأبرار
ولا تخلُفني في الأشرار
وقني عذاب النار
وألحقني بالأخيار."

'Allaahumma tawaffanii ma'al Abraar wa laa takhlufnii fil asy-raar. Wa qinii adzaaban naar wa alhiqnii bil akhyaar.'

"Ya Allah, wafatkanlah aku bersama orang-orang yang baik.
Janganlah Engkau meninggalkanku bersama orang-orang yang jelek. Lindungilah aku dari adzab neraka.
Dan gabungkanlah aku bersama orang-orang yang baik."

📓 Adabul Mufrod 629

#diantara #doa #sahabat #umar

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🤲🌙 DOA MASUK AWAL BULAN ATAU TAHUN

💬 Abdullah bin Hisyam radhiyallahu'anhu berkisah,

"Dahulu para shahabat Rasullulah shallallahu alaihi wa sallam mempelajari doa ini sebagaimana mereka mempelajari Al-Qur'an apabila masuk (awal) bulan atau tahun,

اللَّهُمَّ أَدخِلهُ عَلَينَا بِالأَمنِ وَالإِيمَانِ، وَالسَّلَامَةِ وَالإِسلَامِ، وَجِوَارٍ مِنَ الشَّيطَانِ، وَرِضوَانٍ مِنَ الرَّحمَنِ

'Allaahumma adkhilhu 'alainaa bilamni wal iimaan was salaamah wal islaam wa jiwaarin minas syaithan wa ridwaanin minar Rahmaan'

'Ya ALLAH masukkanlah kami ke dalam bulan ini dengan keamanan, iman, keselamatan, Islam, penjagaan dari setan dan keridhoan dari ar-Rahman."

✍️ Mu'jamus Shahabah karya al-Baghawi 1539

#faedah #doa #awal #bulan #tahun #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
✍🏻💦🍽️ GAMBARAN ZUHUDNYA SHAHABAT TERHADAP DUNIA

🔊 Al-Hasan al-Bashri rahimahullah berkisah,

ولقد رأيت أقواما يمسي أحدهم لايجد عشاء إلا قوتا، فيقول: والله، لا أجعل هذا كله في بطني، لأجعلن بعضه لله عز وجل، فيتصدق ببعضه، وإن كان هو أحوج ممن يتصدق به عليه.

"Sungguh aku pernah melihat orang-orang yang salah satu dari mereka pada sore hari hanya mempunyai sebuah makanan. Lantas dia berkata,

'Demi Allah, aku tidak akan memasukkan seluruh makanan ini ke perutku. Aku akan menjadikan sebagian makanan ini di jalan Allah Ta'ala.'

Maka dia pun mensedekahkan sebagian makanan tersebut, padahal dia lebih membutuhkan makanan itu daripada orang yang menerima sedekah."

📚 Zuhd ats-Tsamaniyah lialqomah bin Martsad 66

#gambaran #zuhudnya #para #sahabat #terhadap #dunia

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
📢🤲🏻💦 DOA YANG BANYAK DIBACA SHAHABAT UMAR

🔊 Abul Aliyah rahimahullah berkisah,

"Doa terbanyak yang pernah aku dengar dari Umar radhiyallahu anhu adalah ucapan beliau

اللهم عافنا واعف عنا

Allaahumma Aafinaa wa'fu 'annaa

'Ya Allah berilah keselamatan kepada kami dan maafkanlah kami.'"

📚 Thobaqah Ibni Sa'ad 7/113

#faedah #doa #banyak #dibaca #sahabat #umar

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
🖌➡️ADAB-ADAB PADA HARI RAYA IDUL FITRI

"يرجع إلى بيته بعد صلاة الفجر فيغتسل غسله من الجنابة ويلبس أحسن ثيابه ويتطيب بأطيب ما عنده ثم يخرج حتى يأتي المصلى فيجلس فيه حتى يجيء الإمام فإذا جاء الإمام صلى معه ثم يرجع فيدخل مسجد النبي ﷺ فيصلي فيه ركعتين ثم يأتي بيته."

"Ibnu Umar kembali ke rumahnya setelah menunaikan shalat Shubuh kemudian beliau mandi sebagaimana mandi janabahnya lalu memakai baju yang paling bagus dan memakai parfum beliau yang paling wangi. Kemudian beliau berangkat ke musholla (tempat pelaksanaan shalat Id) lalu duduk sampai Imam datang. Apabila Imam telah datang beliau shalat Id bersamanya lalu pulang dan masuk ke masjid Nabi ﷺ lantas shalat dua rakaat dan beliau pun pulang ke rumahnya."

📚 Musnadul Harits 3/95 (1415).

#id#sahabat

🖥 Kunjungi website kami
http://www.salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

✍🏻WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ🌏ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
📚🤲💍 KEUNTUNGAN MENELADANI SHAHABAT

💬 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan,

" ﻣﺸﺎﺑﻬﺔ ﺍﻟﺼﺤﺎﺑﺔ ﻭ ﺍﻟﺘﺎﺑﻌﻴﻦ ﺗﺰﻳﺪ ﺍﻟﻌﻘﻞ ﻭ ﺍﻟﺪﻳﻦ ﻭﺍﻟﺨﻠﻖ".

"Menyerupai para shahabat dan tabi'in akan menambah kecerdasan akal, kekuatan agama dan kebaikan akhlak."

✍️ Iqtidha ash-Shirath al-Mustaqim 1/207

#faedah #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung

https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ]  Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
✍🏻📖 PENTINGNYA MEMPELAJARI KEHIDUPAN PARA SHAHABAT

🔊 Ibnu Abdil Barr rahimahullah berkata,

فواجبٌ الوقوفُ على أسمائِهم والبحث عن سِيَرِهم وأحوالِهم ليُهتدَى بِهُداهم فهم خيرُ من سُلِكَ سبيلُه واقتُدي به.

"Semestinya berusaha untuk mencari tahu nama-nama para shahabat, meneliti perjalanan hidup dan keadaan mereka, untuk diambil petunjuknya mereka. Karena mereka adalah sebaik-baik orang yang menempuh jalannya dan diteladani."

📚 Al-Istiab fi ma'rifatil Ashab 1/7

#faedah #sahabat

🖥 Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung

https://tttttt.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈