SalafyMagelang
1.84K subscribers
1.02K photos
42 videos
7 files
1.74K links
📌 Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang

💬 Masukan dan saran:
wa.me/+6289603163957
Download Telegram
🤲📖 KEUTAMAAN HARI JUM'AT

Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata:

"Hari Jum'at adalah hari ibadah. Kedudukannya dibandingkan hari-hari yang lain seperti bulan Ramadhan dibandingkan bulan-bulan yang lain.

Waktu ijabah yang ada di hari Jum'at seperti malam Lailatul Qadar yang ada di bulan Ramadhan."

📚 Zaadul Ma'ad, 1/398

••••••••••••••••••••••

قَــالَ الإمَام ابْن القَيّم -رَحِمهُ الله- :
«فيوم الجمعة يوم عبادة وهو في الأيام كشهر رمضان في الشهور
وساعة الإجابة فيه كليلة القدر في رمضان».

[ زاد المعاد (١/٣٩٨) ].

#nasehat #keutamaan #hari #jumat

🌐 Kunjungi:
https://salafymagelang.com
Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang
🤲📖 KEUTAMAAN HARI JUM'AT


📡 Yuk Ambil Faidahnya, Bagikan Manfaatnya...!!
https://tttttt.me/salafymagelang/1131


#nasehat #keutamaan #hari #jumat

🌐 Kunjungi:
https://salafymagelang.com
Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang
🍂 HARI TERUS BERLALU, AJAL SEMAKIN DEKAT

Wahai orang yang bergembira dengan banyaknya tahun yang telah berlalu atas dirimu, sesungguhnya kebahagiaanmu sebenarnya karena berkurangnya usiamu.

Abu Darda' dan Al-Hasan, semoga Allah meridai keduanya, pernah berkata:

"Kamu hanyalah kumpulan hari-hari, setiap hari yang berlalu berarti sebagian dari dirimu yang berlalu.

Kami bergembira dengan hari-hari yang kita lewati, namun setiap hari yang berlalu semakin mendekatkan kita pada akhir hayat.

Maka usahakanlah untuk dirimu sebelum kematian tiba dengan berusaha sungguh-sungguh, karena sesungguhnya keuntungan dan kerugian terletak pada amal perbuatan."

📚 (Lata'if al-Ma'arif: 304)

••••••••••••••••••••••

يا من يفرح بكثرة مرور السنين عليه إنما تفرح بنقص عمرك قال أبو الدرداء والحسن رضي الله عنهما:

إنما أنت أيام
كلما مضى منك يوم مضى بعضك.
إنا لنفرح بالأيام نقطعها
وكل يوم مضى يدني من الأجل
فاعمل لنفسك قبل الموت مجتهدا
فإنما الربح والخسران في العمل

كتاب لطائف المعارف: ٣٠٤

#nasehat #hari #ajal #amal #abudarda #alhasan #ibnurajab #latoifulmaatif
▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️
🌐 Kunjungi:
https://salafymagelang.com
Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang
💼🗓️ APA YANG TELAH ENGKAU SIAPKAN UNTUK HARI ESOK?

Allah Ta'ala berfirman:

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ ٱتَّقُوا۟ ٱللَّهَ وَلْتَنظُرْ نَفْسٌ مَّا قَدَّمَتْ لِغَدٍ ۖ وَٱتَّقُوا۟ ٱللَّهَ ۚ إِنَّ ٱللَّهَ خَبِيرٌۢ بِمَا تَعْمَلُونَ.

"Wahai orang-orang yang beriman! Bertakwalah kalian kepada Allah تعالى dan hendaklah setiap orang memperhatikan apa yang telah dia persembahkan untuk hari esok (akhirat).

Dan bertaqwalah kalian kepada Allah تعالى. Sungguh, Allah adalah Dzat yang maha mengetahui terhadap apa yang kalian kerjakan."

__

✍️ Tafsir:

Wahai orang-orang yang membenarkan Allah dan Rasul-Nya serta beramal dengan syariat-Nya.

Takutlah kalian semua kepada Allah, dan berhati-hatilah dari hukuman Allah.

Dengan cara mengerjakan apa yang Allah perintahkan kepada kalian dan meninggalkan apa yang Allah larang kalian darinya.

Dan hendaklah masing-masing jiwa melihat (introspeksi) diri, amalan-amalan apa saja yang telah ia persembahkan sebagai bekal untuk harian kiamat.

Dan takutlah kalian kepada Allah pada setiap apa-apa yang kalian kerjakan dan kalian tinggalkan, sesungguhnya Allah adalah Dzat yang maha mengetahui apa saja yang kalian lakukan, tidak ada yang tersembunyi bagi Allah sekecil apapun dari amal perbuatan kalian.
Dan Allah akan membalas kalian atas amalan tersebut.

📚 Kitab Tafsir Al-Muyassar

•=•=•=•=•=•=•=•=•=•=•=•=•=•

يا أيها الذين صدَّقوا الله ورسوله وعملوا بشرعه، خافوا الله، واحذروا عقابه بفعل ما أمركم به وترك ما نهاكم عنه، ولتتدبر كل نفس ما قدمت من الأعمال ليوم القيامة، وخافوا الله في كل ما تأتون وما تَذَرون، إن الله سبحانه خبير بما تعملون، لا يخفى عليه شيء من أعمالكم، وهو مجازيكم عليها.

📚التفسير الميسر

#tafsir #apa #siap
#hari #esok #takwa
#akhirat #muyassar

🌐 Kunjungi:
https://salafymagelang.com
Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang
💼🗓 APA YANG TELAH ENGKAU SIAPKAN UNTUK HARI ESOK?


📡 Yuk Ambil Faedahnya, Bagikan Manfaatnya...!!
https://tttttt.me/salafymagelang/1784


#tafsir #apa #siap
#hari #esok #takwa
#akhirat #muyassar

🌐 Kunjungi:
https://salafymagelang.com
Kanal Dakwah dan Informasi Salafy Magelang & Sekitarnya

📲 Media Informasi lain, klik:
https://s.id/salafymagelang