FAEDAH AS-SUNNAH MANADO ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ
2.84K subscribers
3.23K photos
112 videos
66 files
6.83K links
Wasilah Dakwah Salafiyyah Manado.
Chanel Resmi Ahlus Sunnah Wal Jama'ah Manado, Di bawah Bimbingan Al-Ustadz Adnan bin Abdul Majid ุญูุธู‡ ุงู„ู„ู‡ ุชุนุงู„ู‰

Live streaming Kajian:

RADIO SYARIAH.

http://radioislam.id/RadioIslamAsSunnahManado
Download Telegram
๐Ÿ’ฆ๐Ÿ’ฏโ˜” TAWADHU'NYA ULAMA SALAF

โ˜๐Ÿ’ฌ
Mua'dz bin Sa'id rahimahulloh berkisah

Sesungguhnya ada seorang pemuda yang sedang membicarakan tentang sebuah hadits,

Maka aku pun mendengarkan penuturannya seakan akan aku belum pernah mendengar hadits itu , padahal aku telah mendengarnya sebelum dia dilahirkan."

โœ Al jaami' Lil khatib hal 89

ู‚ุงู„ ู…ุนุงุฐ ุจู† ุณุนูŠุฏ:
-ุฅู† ุงู„ุดุงุจ ู„ูŠุชุญุฏุซ ุจุญุฏูŠุซุŒ ูุฃุณุชู…ุน ู„ู‡ ูƒุฃู†ูŠ ู„ู… ุฃุณู…ุนุŒ ูˆู„ู‚ุฏ ุณู…ุนุชู‡ ู‚ุจู„ ุฃู† ูŠูˆู„ุฏ.

[ุงู„ุฌุงู…ุน-ู„ู„ุฎุทูŠุจ-(ุตูจูฉ)].

#permata_salaf #tawadhu #ulama

@KajianIslamTemanggung
https://tttttt.me/faidahassunnahmanado
https://tttttt.me/faidahassunnahmanado

IBNU MAS'UD DAN JAMAAH ZIKIR.

[bag. 2 Hikmah dan Pelajaran 1]

๐Ÿ“š Hikmah 1 Bertanya dan meminta masukan kepada orang yang berilmu merupakan solusi dari segala permasalahan.

๐Ÿ“– Abu Musa Al Asyโ€™ari radhiyallahu โ€˜anhu merasa ada yang ganjil dari amalan yang dikerjakan sebagian orang. Beliau tidak langsung mengingkarinya namun bertanya dahulu kepada Abdullah bin Masโ€™ud radhiyallahu โ€˜anhu yang lebih banyak menimba ilmu dari Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wasallam .

๐Ÿƒ Sebuah kisah lain bisa menjadi ibrah mengenai bahayanya beramal tanpa ilmu. Shahabat Jabir bin Abdillah radhiyallahu 'anhuma dahulu safar dengan rombongannya. Ternyata, di perjalanan tersebut salah satu anggota rombongan tertimpa batu dan melukai kepala sampai parah. Saat tidur, orang tersebut mimpi basah, padahal cuacanya sangat dingin dan dikhawatirkan lukanya akan lebih parah. Dia pun bertanya kepada para shahabat yang ikut dalam rombongan itu apakah ada keringanan baginya untuk tidak mandi. Para shahabat menjawab bahwa tidak ada keringanan, dia tetap harus mandi. Dia pun mandi, yang akhirnya menyebabkan dirinya meninggal dunia. Ketika hal ini diceritakan kepada Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wasallam , beliau pun marah dan mengatakan yang artinya, โ€œMereka telah membunuhnya! Semoga Allah membunuh mereka! Tidakkah mereka itu bertanya jika mereka tidak mengetahui?! Obat dari kebodohan itu hanyalah dengan bertanya.โ€ [H.R. Abu Dawud, dishahihkan oleh Syaikh Al Albani rahimahullah]

๐Ÿƒ Inilah yang seharusnya dilakukan seorang muslim saat bertemu dengan perkara agama yang tidak diketahuinya. Jangan sembarangan menetapkan hukum sampai bertanya kepada
ulama. Sungguh, akibat yang ditimbulkan dari sembarang menghukumi sesuatu dalam agama, bisa jadi sangat parah.

โœ๏ธ Abu Yusuf

๐ŸŒ Dari
https://tashfiyah.com/ibnu-masud-mengingkari-zikir-jamaah/
โ€ขโ”ˆโ”ˆโ€ขโ”ˆโ”ˆโ€ขโŠฐโœฟ๐Ÿ“–โœฟโŠฑโ€ขโ”ˆโ”ˆโ€ขโ”ˆโ”ˆโ€ข
#bidah #Ibnumasud #ilmu #bertanya #ulama

@majalahtashfiyah
https://tttttt.me/faidahassunnahmanado
BETAPA AGUNGNYA KEHORMATAN SEORANG MUKMIN

Qotadah rahimahullah berkata,


Demi ALLAH, sungguh Allah sangat memuliakan kehormatan seorang mukmin, sampai-sampai ALLAH melarang untuk tidak berprasangka terhadap saudaramu seiman kecuali dengan prasangka baik.

โœ At-Taubikh wa Tanbih hal. 229

๏ป—ูŽ๏บŽ๏ปูŽ ๏ป—ูŽ๏บ˜ูŽ๏บŽ๏บฉูŽ๏บ“ู ุฑูŽุญูู…ูŽู‡ู ุงู„ู„ู‘ูŽู€ู‡ู :

๏ปญุงู„ู„ู‘ูŽู€ู‡ู ุŒ ๏ปŸูŽ๏ป˜ูŽ๏บช ๏ป‹ูŽ๏ปˆูŽู‘๏ปขูŽ ุงู„ู„ู‘ูŽู€ู‡ู ๏บฃู๏บฎ๏ปฃูŽ๏บ”ูŽ ๏บ๏ปŸ๏ปคู๏บ†๏ปฃู๏ปฆู ๏บฃูŽ๏บ˜ู‘ูŽ๏ปฐ ๏ปงูŽ๏ปฌูŽ๏บŽ๏ป™ูŽ ๏บƒ๏ปฅ ๏บ—ูŽ๏ปˆู๏ปฆู‘ูŽ ๏บ‘ู๏บ„๏บงู๏ปด๏ปšูŽ ๏บ‡ู„ู‘ูŽุง ๏บงูŽ๏ปด๏บฎู‹๏บ

ใ€Š[ ๏บ๏ปŸ๏บ˜ู‘ูŽ๏ปฎ๏บ‘ู๏ปด๏บฆู ๏ปญ๏บ๏ปŸ๏บ˜ู‘ูŽ๏ปจ๏บ’ู๏ปด๏ปชู || ูขูขูฉ ]ใ€‹

#permatasalaf #kehormatan #muslim #prasangka


JANGAN SEMBARANGAN MENUDUH!

Al-Allamah Rabi' bin Hadi Al-Madkhali hafidhahullah menyatakan,

"Tuduhanmu terhadap seseorang dengan sesuatu yang tidak dia lakukan merupakan suatu bentuk kezaliman. Meskipun yang kamu tuduh adalah orang kafir. Perbuatan semacam ini tidak akan dilakukan kecuali oleh orang yang zalim lagi dungu."

โœ Mujazafat Al-Haddad wa Mukhalafatuhu li Manhaj A-Salaf, hlm. 22

‏ู‚ู€ู€ู€ู€ุงู„ ุงู„ู€ู€ุนู€ู„ู‘ูŽุงู…ู€ุฉู
ุฑูŽุจูŠู€ุน ุจู†ู ู‡ู€ุงุฏููŠ ุงู„ู…ูŽู€ุฏุฎู€ู„ููŠ
-ุญูุธูŽู€ู‡ู ุงู„ู„ู‘ูฐู‡ ุชุนูŽู€ุงู„ู‰ูฐ - :

โž ุฅู†ู€ู…ุง ุงู„ุธูู„ู€ู… ุฃู† ุชุทุนูŽู† ูู€ูŠ ุฅู†ุณุงู† ุจู…ู€ุง ู„ูŠุณูŽ ููŠู€ู‡ ูˆู„ู€ูˆ ูƒูŽู€ุงู† ูƒุงูุฑู‹ุงุŒ ูˆู‡ู€ุฐุง ุงู„ูุนู„ ู„ุง ูŠูุนู„ู‡ ุฅู„ุง ุธุงู„ู… ุฌู‡ูู€ูˆู„ โ.

๏นู…ูุฌูŽู€ุงุฒูŽููŽู€ุงุช ุงู„ุญูŽู€ุฏู‘ูŽุงุฏ ูˆูŽู…ุฎุงู„ููŽู€ุชู‡ ู„ู…ูŽู†ู‡ูŽู€ุฌู ุงู„ุณู‘ูŽู€ู„ูŽู ูขูข๏นž

#petuahulama #tuduhan #ulama #kezaliman

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข
@KajianIslamTemanggung
https://tttttt.me/faidahassunnahmanado
TUNTUNAN ULAMA SALAF KETIKA WABAH MELANDA

๐ŸŽ™๏ธ Seorang tabiin yang mulia bernama Masruq rahimahullah berdiam diri di rumahnya pada hari-hari menyebarnya wabah dan mengatakan,

( ุฃูŠู‘ุงู…ู ุชุดุงุบูู„ู ูุฃูุญูุจู‘ู ุฃู† ุฃุฎู„ูˆูŽ ู„ู„ุนุจุงุฏุฉู ) ููƒุงู† ูŠุชู†ุญู‘ู‰ ููŠุฎู„ูˆ ู„ู„ุนุจุงุฏุฉ ุŒ ู‚ุงู„ุช ุฒูˆุฌุชูู‡:(ูุฑุจู‘ู…ุง ุฌู„ุณุชู ุฎู„ููŽู‡ ุฃุจูƒููŠ ู…ู…ู‘ุง ุฃุฑุงู‡ู ูŠุตู†ุนู ุจู†ูุณู‡ ูˆูƒุงู† ูŠุตู„ู‘ูŠ ุญุชู‘ู‰ ุชุชูˆุฑู‘ู…ู ู‚ุฏู…ุงู‡.)

"Hari-hari yang menyibukkan, maka aku suka menyendiri untuk beribadah.
Beliau mengasingkan dirinya dan menyendiri untuk beribadah."
Maka istrinya berkata,"
Terkadang aku duduk di belakangnya dan menangis karena aku melihat apa yang di perbuatnya, Masruq shalat sampai kedua kakinya membengkak."

๐Ÿ“• Thobaqoh Ibnu Sa'ad 6/81

#faidahilmiah #tuntunan #ulama #virusmelanda

โ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ—‹โ๐ŸŒปโโ—‹โ€ขโ€ขโ€ขโ€ขโ”ˆโ€ขโ€ขโ€ข
@KajianIslamTemanggung

https://tttttt.me/faidahassunnahmanado
MEMBELA KEHORMATAN ULAMA...


Muhammad bin Ismail ash-Shan'ani rahimahullah menyatakan,

ุฎูŠุฑ ุงู„ู†ุงุณ ู…ู† ุฃุดุงุน ุงู„ุฎูŠุฑ ุนู† ุงู„ุนู„ู…ุงุก ูˆุฃุฐุงุนู‡ ูˆุฏุงูุน ุนู†ู‡ู… ุฅู† ุณู…ุน ู‚ุงุฏุญู‹ุง ููŠู‡ู….
   
"Sebaik-baik manusia adalah orang yang menyebarkan kebaikan ulama dan membela mereka jika dia mendengar ada orang yang mencela mereka."


(At-tanwir Syarh al-Jami'ash-Shaghir 9/528).

#faedah #ulama


@KajianIslamTemanggung

https://tttttt.me/faidahassunnahmanado